Dibawah Kepemimpinan H.Jhon Kenedy,KORMI Rohul Terus Berinovasi Untuk Kesehatan Masyarakat

Bagikan di sosmed anda

Dibawah Kepemimpinan H.Jhon Kenedy,KORMI Rohul Terus Berinovasi Untuk Kesehatan Masyarakat

Pasir Pengaraian -Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia ( KORMI) Kabupaten Rokan Hulu Riau terus melakukan inovasi kesehatan masyarakat debgan mengajak masyarakat untuk ikut senam kebugaran dan kesehatan,Minggu,(13/07),

Diketahui ,KORMI adalah organisasi yang menuaungi berbagai induk organisasi olahraga (INORGA) rekreasi di Indonesia dengan Tujuan untuk memasyarakatkan olahraga rekreasi dan meningkatkan partisipasi masyarakat dalam kegiatan olahraga. 

“Senam ini merupakan senam latihan fisik yang dirancang untuk meningkatkan kesehatan jantung, dilakukan di bawah bimbingan instruktur yang berpengalaman Dr.Pariang Sonang Siregar yang sekaligus Ketua Cabor ASKI kemudian Adek Lawa,Mufi dan Nda Lee serta Arjunaidi

Senam jantung ini biasanya mencakup berbagai gerakan aerobik yang membantu memperkuat otot jantung dan meningkatkan sirkulasi darah,ucap Pariang Sonang Siregar,

Dr.Pariang Siregar yang juga Dosen di Universitas ROKANIA ini mengatakan, Bahwa Manfaat Senam ini adalah untuk Meningkatkan Kesehatan Jantung, Meningkatkan Sirkulasi Darah, Meningkatkan Stamina dan Menurunkan Risiko Penyakit Kronis, jelas Putra Asal Bangun Purba ini lagi,
(R2/RR/Rambe)

Tingalkan komentar anda

Verified by MonsterInsights